Bagaimana sih cara investasi properti untuk pemula ? apa aja yang harus disiapkan. pertanyaan-pertanyaan itu sering banget ya ditanyain belakangan ini setelah aku jelasin kenapa properti adalah bisnis investasi terbaik saat ini .
Tidak pakai basa-basi lagi , aku bakal langsung masuk ke step by stepnya bagaimana cara investasi properti untuk pemula terutama buat kalian yang belum punya pengalaman sama sekali .
Cara investasi properti untuk pemula
Di bawah ini adalah beberapa Cara investasi properti untuk pemula yang perlu anda ketahui dan lakukan untuk menjadi seorang investor properti yang handal , antara lain adalah sebagai berikut ini :
1. Punya down payment atau DP
Yang pertama adalah step 0 , Don’t Payment /DP . Aku bakal mulai dari step nol Ini . gimana Ini yang paling basic dan harus kalian kenalin sebelum berinvestasi di properti yaitu adalah dp-nya itu sendiri .
Sebenarnya DP ini Nggak cuman berlaku di properti ya , tapi hampir di semua transaksi itu butuh modal di awalnya . misalnya kalau kita mau pesan makan di restoran buat dinner aja Biasanya ada uang muka yang harus dibayarkan sebagai pengikat supaya tempat kita itu nggak diambil sama orang lain .
Hal yang sama ini juga sebenarnya berlaku di properti biasanya jumlah DP harus disiapin di angka 20% dari harga jualnya itu . Andaikan properti yang ingin dibeli adalah 500 juta, Makanya kita harus siapin 100 juta untuk dp-nya .
Tapi perlu diingat juga kalau harga properti itu bisa naik setiap tahunnya , buat kalian yang harus nabung dulu buat kumpulin DP-nya jumlah uang harus dikumpulkan itu pasti jauh lebih besar dibandingkan 100 juta .
Sekarang karena adanya inflasi nah Sebenarnya kalian bisa mengumpulkan DP itu lebih cepat kalau kalian itu melakukan investasi di instrumen investasi . intinya instrumen investasi ini gunanya untuk membantu kalian mengalahkan inflasinya tapi sebenarnya teman-teman itu juga nggak perlu mengumpulkan DP kalau bener-bener tahu caranya.
Kalian bisa lihat di videoku sebelum-sebelumnya ini adalah basicnya aja tapi kalau misalkan Kalian mau lebih expert di artikel sebelumnya aku sudah banyak banget ngebahas Gimana caranya supaya kalian itu bisa membeli properti tanpa harus mengeluarkan DP-nya itu .
Karena DP-nya itu sifatnya Nanti kayak cuman pinjam aja sebentar , Satu hari setelahnya itu langsung kembali lagi dp-nya . Jadi kalian nggak perlu ngumpulin dp-nya itu kalian bisa langsung membeli propertinya tanpa DP sama sekali .
Jadi pembiayaan itu 100% bisa menggunakan bank asalkan ini yang penting nilai propertinya itu adalah under value .
2. Pembayaran selanjutnya cash / KPR
Nah kemudian step yang pertama , cash atau KPR . setelah kita mengenal tentang DP yang tadi . kita harus tahu dulu pembayaran berikutnya itu kita menggunakan apa mau menggunakan KPR bisa menggunakan cash juga bisa .
Sebenarnya masing-masing ada plus minusnya ya kalau kalian membayar langsung via cash otomatis kalian udah nggak perlu lagi punya kewajiban untuk bayar cicilan sama sekali ke bank .
Secara psikologis mungkin kalian akan merasa lebih aman dan nyaman , tapi sebenarnya jumlah uang yang diperlukan itu juga sangat besar. kalian harus menabung lebih lama lagi untuk bisa mendapatkan properti itu .
Nah aku pribadi lebih senang mengambil KPR walaupun , Andaikata aku punya uang cukup untuk bayar properti itu satu secara full pakai cash . tapi sebenarnya lebih bagus lagi kalau misalkan kita menggunakan semua uang cash kita itu hanya untuk DP nya aja .
Ini kita ambil contoh Kalau propertinya itu bukan undervalue. ini kita belajar basic-nya dulu ya jadi ketika kita beli properti daripada kita membelinya itu cuman satu aja . lebih bagus kalau kita itu membelinya 5 sekaligus , tapi dengan catatan kelima2 nya ini bisa meng-generate cash flow sendiri dari setiap propertinya itu .
Dengan begini kalian itu bisa mendapatkan Capital game atau apresiasi dari properti itu sendiri dari kelima unitnya itu sendiri dan akhirnya Capital game yang didapatkan itu tidak dari satu properti tapi langsung ke kelima-limanya dan kalau kalian memang tertarik untuk mengambil KPR di bank . satu hal yang harus kalian perhatikan itu adalah kemampuan dari kreditnya .
Bank akan menilai dari beberapa aspek yang pertama kadang-kadang mereka itu dari perputaran income yang kita dapatkan setiap bulannya. kalau perputarannya dianggap cukup untuk membayar cicilan . dia akan memberikan atau yang kedua ada beberapa bank juga yang cukup punya 20% aja dari nilai propertinya yang mengendap selama 3 bulan full itu sudah bisa langsung dicairkan kreditnya tanpa harus memperhatikan perputaran setiap bulannya .
Nah ini yang menarik kalau misalkan kita pakai metode yang 20% aja sudah bisa langsung ambil Kredit temen-temen , sudah bisa mempersiapkan 3 bulan income yang mengendap 20% ini dari jauh-jauh hari .
Misalkan 1 tahun sebelumnya teman-teman sudah tahu ini teman-teman harus mengumpulkan kurang lebih DP nya itu 300 juta . jadi teman-teman waktu 1 tahun sebelumnya itu sudah mengumpulkan atau menabung beserta tabungannya itu dikelola untuk diinvestasikan seperti tabungan saham us atau crypto .
Nah teman-teman bisa menggunakan aplikasi nanoface untuk membantu mempersiapkan 3 bulan income yang mengendap 20% ini.
Karena aku sendiri juga menggunakan Nanoface dan dia ini aplikasi yang memang withdrawalnya itu selalu sukses aman dan sudah terlisensi sama bapebti. dan mereka juga sudah terdaftar dari perlindungan resiko cybercrime dari asuransi Sinarmas .
3. Pandai Melihat Market
Nah step yang kedua adalah lihat marketnya . ya jelas dong kalau misalkan kita mau beli sesuatu , pasti kita harus ngeliat marketnya tuh Seperti apa .
Nah temen-temen pastikan karena properti ini adalah nilai yang tinggi teman-teman nggak bakal bisa nemuin yang bener-bener bagus kalau cuman hanya satu kali dua kali .
Lihat aja temen-temen itu pasti membutuhkan proses yang panjang banget dan kalau kita ngambil dari bukunya real estate riches yang ditulis oleh dolf de roos .
Dia itu mengajarkan formula untuk kita bisa mendapatkan properti yang bagus itu menggunakan rumus 100 : 30 : 3 :1 dimana 100 propertinya itu kita cari sebanyak-banyaknya dan kemudian 10 itu adalah yang bener-bener kita sudah lihat kira-kira ini yang paling oke dan habis itu yang 3 Setelah itu kita sudah bisa nego-nego in dan mulai mengapresor properti properti ini dan akhirnya satu propertinya ini kita bisa dapatkan dengan nilai yang sangat bagus .
Pastikan teman-teman Ini nyarinya harus banyak banget karena proses untuk pencarian properti itu sama sebenarnya kayak kita mencari jodoh aja cari jodoh juga enggak mungkin kan kalian cuman lihat sekali dua kali langsung Oke , sampai nanti akhirnya married .
Karena ini prosesnya itu juga butuh yang sangat panjang kita pinjamannya juga sangat panjang . Makanya untuk screening itu kalian harus melakukannya itu sampai banyak banget
Nah untuk detailnya harus cari yang seperti apa itu teman-teman bisa baca artikel sebelumnya . karena itu bakal banyak banget apa yang harus dihindari . Kenapa tidak boleh properti yang seperti itu itu sudah dijelaskan
4. Negosiasi Skill
Nah kemudian yang step ketiga itu adalah dari negosiasinya jadi pastikan setiap kali kalian memberi properti negosiasi skill itu sangat dibutuhkan .
Di sini aku juga sudah membuat videonya untuk cara kalian itu bisa menego kan supaya properti yang kalian lirik itu bisa jauh lebih murah daripada harga pasarannya.
Karena sekali lagi barang properti tidak seperti komoditas , kita tidak bisa melihat properti itu seperti kayak merek-merek minuman jelas ya kalau kita misalkan lihat minuman Cleo di sini harganya 5000 di sana juga 5000 ada yang lebih jualnya itu di angka 20.000 .
Ya kita nggak mau untuk beli yang 20.000 kita pasti maunya beli yang 5000 tapi kalau di properti ini tuh Semua orang bisa jualan Jadi tergantung dari kondisi dari si pemilik propertinya . Makanya kalau misalkan propertinya itu lagi benar-benar butuh banget kalian negosiasi dan pada saat dia lagi Kepepet banget kalian bisa mendapatkan harga yang sangat-sangat fantastis .
5. Memilih kontraktor
Nah step yang keempat itu cara investasi properti untuk pemula adalah pilih kontraktor . sesudah kalian memiliki harga yang cocok dan pencairan KPR nya juga Cocok dari bank sebenarnya masalah selanjutnya itu adalah dari renovasi .
Hampir 90% properti yang aku beli itu renov-nya itu besar banget dan kemudian itu bakal aku jadikan kos-kosan dan di tahap pemilihan kontraktor itu sangat krusial karena angkanya itu gede banget .
Kalau kita ngomongin bangunan angkanya itu bukan cuma 2 juta 3 juta tapi sudah ngomongin ratusan juta . Nah biaya renovasi itu bisa menjadi Boomerang kalau kita nggak ngerti caranya . kayak seperti pada awal aku juga mulai main di properti harga yang aku dikasih dari kontraktor itu sangat besar banget .
Tapi ketika cari yang murah ternyata malah dikasih spek bahan-bahan yang jelek juga . nah ini juga membuat aku kadang-kadang bingung sebenarnya harus pakai yang seperti apa . Makanya teman-teman harus benar-benar ngerti cara mencari kontraktor tapi sebenarnya prinsip utamanya, di faktor kuncinya adalah mencari pelaksana dan mencari arsitek yang bisa menggambar secara detail karena kalau misalkan arsitek sudah membuat secara detail , akan susah untuk membuat kontraktor itu bermain dari spek-speknya . Dan kemudian harus ada kontrol dari pelaksana , karena kalian pastinya tidak akan bisa mengecek setiap harinya .
6. Menjadi investor properti
Nah yang terakhir adalah step 5 yaitu menjadi investor properti dan sebenarnya Setelah kalian melewati step 0 sampai 4 selamat kalian sebenarnya itu sudah menjadi investor properti hanya saja investor propertinya itu cerdas atau enggak .
Kalau kalian itu cuman dipakai sendiri ya kalian itu bukan investor properti yang cerdas .tapi kalau kalian bisa generate cash flow, kalian jadikan kos-kosan itu baru kalian itu jadi investor yang cerdas .
Sebenarnya ada yang lebih cerdas lagi yaitu adalah menjadikan rumah dan juga jadikan kos-kosan . Jadi mereka itu tinggal sama anak kosannya di dalamnya mereka tinggal di sana . cicilan rumahnya itu dibayarin dari anak kosannya sampai nanti akhirnya setelah lunas kos-kosannya itu tidak dijadikan bener-bener dijadikan rumahnya mereka sendiri .
Jadi mereka tidak perlu Cicil akhirnya setelah 10 sampai 15 tahun propertinya itu punya mereka . Nah bukan itu aja sebenarnya kalau misalkan kalian itu benar-benar expert banget ya , setiap incomenya itu bukan cuma bisa nutupin cicilan tapi kalian bisa mendapatkan keuntungan juga nah keuntungan ini sebenarnya kalau kalian cuman didiamin aja dari tabungan itu juga sayang ya .
Karena juga bisa nih spare dari keuntungan setelah dipotong cicilan itu kalian bisa taruh juga ke instrumen instrumen investasi lainnya seperti ke saham us atau cryptocurrency . Nah berikut tadi adalah cara investasi properti untuk pemula, step by step untuk kalian itu bisa memiliki properti dari nol so teman-teman thank you semoga ini bisa bermanfaat .